-
4 November 2023 8:29 am

Melahirkan Tanaman Dengan Water Propagation

Melahirkan Tanaman Dengan Water Propagation
Water propagation merupakan teknik perbanyakan tanaman dengan media air. Beberapa tanaman yang bisa diperbanyak dengan cara ini adalah sirih-sirihan, pegagan, peppermint, dan jenis philodendron seperti monstera andansonii dan monstera deliciousa.

  1. Bahan yang diperlukan untuk water propagation adalah air, botol, atau wadah lain, serta tanaman yang akan diperbanyak.
  2. Potong batang tanaman yang memiliki akar udara, lalu masukkan kedalam botol berisi air.
  3. Apabila botol atau wadah kekurangan air, dapat ditambahkan air kembali.
  4. Usahakan untuk rutin mengganti air seminggu sekali.
  5. Setelah 2-3 minggu, akan muncul tunas baru. Ketika mencapai ukuran 10-15 cam, tanaman dapat dipindah tanam ke media tanah.
Blog Post Lainnya
Social Media
Hubungi Kami
0831-6500-7109
iplant.indonesia@gmail.com
JL Cemara Kipas No 31 Sidomulyo, Kota Batu. Jawa Timur.
Berita Newsletter
`Berlangganan
@2024 iPlant Inc.